Download Aplikasi Kredit Pintar Untuk Melakukan Pinjaman Online

Makrufi.com – Di Indonesia sudah banyak tersedia platform pinjaman online, salah satunya aplikasi kredit pintar. Jika kamu tertarik untuk download aplikasi kredit pintar, kamu perlu mengetahui tentang aplikasi kredit pintar tersebut.

Aplikasi kredit pintar adalah layanan kredit yang bisa di akses oleh seluruh pengguna melalui aplikasi perangkat berbasis Android.

Semenjak adanya sistem operasi Android, banyak berbagai aplikasi online yang hadir dari berbagai bidang seperti perbelanjaan, ojek online, serta platform pinjaman.

Apa itu Kredit Pintar

Dengan itu, banyak sekali pengguna dalam negeri yang memilih layanan kredit untuk di gunakan yang dapat memudahkan kehidupan sehari-harinya.

Di Indonesia sendiri terdapat banyak sekali pinjaman online terbaik, salah satu yang dapat kamu gunakan ialah kredit pintar.

Sebenarnya memiliki pelayanan utama berupa utangan dana atau kredit dapat di ajukan semua penggunanya tanpa perlu memberikan jaminan apapun.

Pada artikel yang kami sediakan di bawah ini, kami akan membahas secara detail mengenai platform pinjaman online bernama kredit pintar yang sudah di awasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dengan nomor KEP -83/D.05/2019.

Apa Itu Kredit Pintar?

Sebelum kamu download aplikasi kredit pintar, kamu perlu memahami mengenai kredit pintar.

Kredit pintar atau dapat di singkat dengan (KePi) adalah platform pinjaman online milik Wisely Reinharda Wijaya yang merupakan aplikasi layanan dana secara online di Android.

Perlu kamu ketahui bahwa layanan apk kredit pintar ini sudah masuk ke dalam daftar pinjol terbaik di dalam negeri, yang telah terbukti dari jumlah unduhan kredit pintar di Google Play Store yang sudah mencapai hingga 10 juta kali.

Selain itu, kredit pintar menjadi salah satu pilihan masyarakat dalam negeri karena telah menyediakan berbagai pilihan tenor angsuran, limit serta suku bunga kredit.

Syarat Kredit Pintar

Kredit pintar ini memiliki pelayanan berupa kredit tanpa anggunan (KTA), maka dari itu syarat untuk meminjam uang di aplikasi ini sangat mudah untuk di penuhi.

Di bawah ini terdapat daftar syarat yang perlu kamu siapkan untuk menggunakan layanan kredit pintar sebagai berikut:

  1. Usia maksimal 21 tahun (Telah di buktikan dengan KTP atau e KTP asli pemilik yang ingin melakukan pinjaman online)
  2. Kamu juga perlu memiliki tabungan pribadi jika ingin melakukan pinjaman

Limit Pinjaman Kredit Pintar

Jika kedua syarat yang kami berikan di atas dapat kamu penuhi, maka kamu dapat mengajukan kredit pada platform pinjaman kredit pintar.

Limit Pinjaman Kredit Pintar

Nah, jika kamu sudah paham tentang apk kredit pintar dan kamu bisa memenuhi syarat yang di perlukan, selanjutnya kamu perlu tahu mengenai limit pinjaman kredit pintar.

Pada umumnya, semua layanan kredit yang ada sudah pasti memiliki limit yang telah di tetapkan, termasuk dengan kredit pintar.

Bagi seorang debitur baru KePi biasanya mendapatkan limit minimal sebesar Rp.600.000 hingga sebesar Rp.2.300.000.

Jika batasan awal itu di gunakan, kamu akan memperoleh kenaikkan besaran limit dari KePi yaitu sebesar Rp.20.000.000.

Tetapi kenaikkan besaran limit akan terjadi jika pengguna sudah memenuhi syarat dan ketentuan yang berlaku.

Jadi jika kamu masih bingung dengan limit pinjaman KePi, kamu dapat langsung membuka situr limit kredit pintar untuk penjelasan lebih detail.

Tenor Angsuran

Sebelum melakukan pinjaman, kamu juga perlu mengetahui tentang tenor angsuran atau lebih di kenal dengan jangka waktu angsuran.

Platform ini juga memiliki ketentuan khusus, dimana tenor pada platform ini berkaitan pada limitnya.

Jangka waktu yang di tetapkan tercepat selama 14 hari sedangkan jangka waktu paling lama yaitu selama 3 bulan, dimana jangka waktu tersebut berlaku untuk semua pengguna baru.

Sementara bagi nasabah lama, memiliki tenor cicilan selama 12 bulan atau 360 hari.

Suku Bunga Kredit

Bagi suku bunga, perusahaan kredit pintar mulai dari 0.5% hingga 1% perhari dan 11% per tahun.

Untuk suku bunga kredit ini berlaku kepada semua pengguna, baik pengguna lama ataupun baru.

Hal ini terjadi karena seluruh nasabah tidak perlu menambah jaminan apa pun bentuknya.

Pilihan Metode Pembayaran

Di bawah ini kami telah merangkum pilihan cara bayar tagihan kredit instas dari perusahaan KePi, yaitu sebagai berikut:

Syarat Kredit Pintar

  1. Fitur tagihan di dalam aplikasi
  2. Transfer bank ke Virtuan Account (VA) seperti BCA, Mandiri, BNI, dan BRI.
  3. Pembayaran melalui Alfagroup (Alfamart atau Alfamidi)

Jika kamu melakukan keterlambatan dalam membayar, kamu akan di kenakan denda seber 1% per hari.

Kelebihan dan Kekurangan Kredit Pintar

Sebelum download aplikasi kredit pintar, kamu juga perlu mengetahui tentang kelebihan dan kekurangan yang di sediakan oleh KePi, antara lain yaitu:

Kelebihan KePi

Berikut kelebihan dari kredit pintar:

  1. Syarat kredit sangat gampang
  2. Aplikasi user friendly
  3. Limit yang di sediakan cukup besar
  4. Tenor atau jangka waktu cukup lama
  5. Suku bunga kompetitif
  6. Terdapat banyak pilihan untuk membayar tagihan kredit

Kekurangan KePi

Berikut kekurangan dari kredit pintar:

  1. Menetapkan denda jika terlambat bayar cukup besar
  2. Penagihan angsuran cukup mengganggu
  3. Aplikasi meminta akses kontak

Download Aplikasi Kredit Pintar (2)

Download Aplikasi Kredit Pintar

Untuk kamu yang ingin unduh apk kredit pintar, kamu dapat dengan mudah mendapatkannya hanya dengan klik link yang kami sediakan di bawah ini:

Klik disini

Cara Mengajukan Pinjaman

Jika kamu tertarik untuk melakukan pinjaman secara online melalui kredit pintar, berikut cara yang perlu kamu lakukan untuk mengajukan pinjaman, antara lain:

Unduh aplikasi

Sebelum kamu melakukan pengajuan, kamu perlu download aplikasi kredit pintar di google playstore atau untuk mempermudah kamu dapat klik link yang kami sediakan di atas.

Daftar atau Masuk

Setelah selesai download, kamu perlu membuat akun terlebih dahulu. Jika kamu sudah memiliki akun, kamu perlu daftar dan registrasi dengan nomor HP aktif.

Pilih Pinjaman yang Kamu Butuhkan

Kamu dapat memilih jumlah pinjaman yang ingin kamu pinjam, KePi akan menawarkan beberapa pilihan dengan jangka waktu dan suku bunga yang beragam.

Jika ini adalah pengajuan pertama kamu, kami menyarankan untuk mengambil limit pinjaman yang sangat rendah kecuali jika skor kredit kamu bagus.

Verifikasi Data

Kamu juga harus memasukan informasi pribadi sesuai dengan KTP (kartu tanda penduduk) asli.

Setelah itu isi pekerjaan dan email aktif lalu mengisi kontak darurat yang dapat di hubungan dari anggota keluarga dan teman. Proses ini akan memakan waktu selama 1 hingga 2 hari kerja.

Pinjaman Siap di Cairkan

KePi telah menyediakan metode pencairan melalui rekening bank lokal, kamu juga perlu data rekening di menu bank account untuk menerima pembayaran.

Lalu jika pinjaman sudah di setujui uang akan di cairkan ke dalam rekening dalam waktu yang sebentar.

Download Aplikasi Kredit Pintar

Cara Membayar Pinjaman Online di KePi

Jika kamu sudah berhasil menerima pinjaman, kamu perlu mengembalikan pinjaman yang sudah kamu pinjam.

Kredit pinjam telah menyiapkan berbagai pilihan pengembalian pinjaman yang perlu kamu coba.

Pengembalian pinjaman ini dapat kamu lakukan melalui transfer ke rekening virtual akun baik sesama bank ataupun antar bank yang berbeda.

Selain itu kamu juga dapat membayarkan pinjaman melalui beberapa toko seperti, Indomaret, Alfamart, Alfamidi, dan beberapa mitra lainnya.

Pembayaran KePi ini akan terkonfirmasi secara otomatis dalam beberapa menit setelah pembayaran telah di buat, tetapi untuk berjaga-jaga simpanlan bukti transaksi kamu.

Jika Nasabah Tidak Melunasi Pinjaman

Di bawah terdapat berbagai hal yang di lakukan oleh Kredit Pintar jika peminjam atau nasabah gagal membayar pinjaman:

  1. Kredit Pintar akan memberitahu peminjam untuk melunasi pembayaran melalui SMS, WhatsApp, dan media lainnya kepada nasabah
  2. Kredit Pintar akan melakukan panggilan telepon kepada nasabah yang gagal membayar pinjaman
  3. Kredit Pintar akan mendatangi lokasi usaha, rumah, atau tempat lain yang telah di cantumkan oleh nasabah pada saat mendaftar
  4. Kredit Pintar akan melakukan penagihan melalui panggilan kepada pihak terkait dengan peminjam atau nomor darurat yang tercantum jika:
    (Peminjam terus menerus menunggak dan tidak di ketahui keberadaannya, Peminjam tidak akan etikad baik untuk menghubungi kredit pintar, Peminjam selalu menunggak dan tidak merespon dengan baik upaya penagihan)
  5. Kredit pintar melakukan penagihan melalui jalur hukum
  6. Kredit pintar melakukan upaya lain yang di anggap perlu sebagai penagih

Call Center Kredit Pintar

Jika pembahasan yang kami sediakan tentang KePi masih ada yang membuat kamu bingung, kamu dapat dengan mudah untuk menanyakan nya langsung melalui call center KePi, yaitu sebagai berikut:

Kelebihan dan Kekurangan Kredit Pintar

  1. Nomor Telepon: (021) 50598882
  2. Email: cs@kreditpintar.com
  3. Facebook: @KreditPintarOfficial
  4. Twitter: @kreditpintar
  5. Instagram: @kreditpintar

FAQ

Di bawah ini kami telah merangkum beberapa pertanyaan yang sering di tanyakan tentang aplikasi kredit pintar, sebagai berikut:

Apakah Kredit Pintar Pinjaman Online Legal?

Perusahaan kredit pintar KePi ini bersifat legal atau resmi sebab sudah terdaftar resmi di Indonesia, dan juga sudah di awasi oleh OJK dan AFPI.

Kesimpulan

Kredit pintar atau dapat di singkat dengan (KePi) adalah platform pinjaman online milik Wisely Reinharda Wijaya yang merupakan aplikasi layanan dana secara online di Android.

Demikian artikel tentang download aplikasi kredit pintar untuk melakukan pinjaman online, semoga artikel di atas dapat bermanfaat dan membantu untuk kamu semua.

Cek Berita dan Artikel Makrufi.com Lainnya di Google News